Mbah Gotho, Pria Tertua di Dunia Asal Sragen Jadi Pemberitaan Media Asing

Mbah Gotho, Pria Tertua di Dunia Asal Sragen Jadi Pemberitaan Media Asing

Lucu.ME - Mbah Gotho, begitu dia biasanya disapa yang berasal dari Sragen, Jawa Tengah mendadak bikin heboh setelah disebut-sebut sebagai manusia tertua di dunia. Berdasarkan rekam data administrasi kependudukan KTP, Mbah Gotho bernama asli Sodimejo lahir pada 31 Desember 1870.
[post_ad]
Ini berarti ia sekarang sudah berusia 146 tahun. Usianya 23 tahun jauh lebih tua dari pemegang rekor manusia tertua Jeanne Calment dari Prancis, yang lahir pada 1875 dan meninggal tahun 1977 di usia 122 tahun.


Tidak hanya membuat heboh masyarakat Indonesia, sosok Mbah Gotho ternyata juga menjadi sorotan berbagai media asing. Seperti laman Independent, yang menulis judul 'World's oldest human being discovered in Indonesia at the age of 145'.

Situs berita internasional pun tidak mau ketinggalan mengabarkan berita ini, seperti The Telegraph, DailyMail, dan Mirror yang memberitakan keinginan Mbah Gotho yang hanya ingin mati.

Mbah Gotho, Pria Tertua di Dunia Asal Sragen Jadi Pemberitaan Media Asing

Mbah Gotho, Pria Tertua di Dunia Asal Sragen Jadi Pemberitaan Media Asing

Beberapa media luar seperti dari Polandia, Nigeria, Jepang, dan India juga memajang foto pria yang kini tinggal di Dusun Segeran, Desa Ceeng, Kecamatan Sambungmacan, Sragen, itu sebagai headline.
Mbah Gotho, Pria Tertua di Dunia Asal Sragen Jadi Pemberitaan Media Asing

Berikut ini foto KTP Mbah Gotho yang memperlihatkan tahun kelahirannya yang menghebohkan dunia.
Mbah Gotho, Pria Tertua di Dunia Asal Sragen Jadi Pemberitaan Media Asing



tags: mbah gotho, pria tertua di dunia asal sragen, manusia tertua di dunia, sodimejo
Lebih baru Lebih lama